Asrama

Di asrama mahasiswa, para penghuninya mendapatkan fasilitas yang layak untuk digunakan. Ada perlengkapan tempat tidur, lemari, meja belajar, dapur umum, musholla, dan koneksi internet gratis. Syarat untuk tinggal di asrama mahasiswa pun cukup mudah. Para calon penghuni cukup melengkapi berkas kartu tanda mahasiswa dan kartu keluarga.

Fasilitas Asrama

Peraturan Kehidupan Asrama

SOP Alur Pelaksanaan Asrama

SK Pengelola Asrama


KEGIATAN ASRAMA